
PERSYARATAN DAFTAR ULANG PESERTA DIDIK BARU (PPDB) SMAN 2 BONTANG 2023/2024
BERIKUT PERSYARATAN UNTUK MELAKUKAN DAFTAR ULANG:
- Formulir Daftar Ulang (Unduh Disini)
- Surat Pernyataan Calon Peserta Didik Baru (Unduh Disini)
- Surat Pernyataan Keaslian Berkas (Unduh Disini)
- Asli dan Fotocopy Ijazah/Surat Keterangan Lulus (SKL)
- Asli dan Fotocopy Kartu Keluarga
- Asli dan Fotocopy Akte Kelahiran
- Asli dan Fotocopy Piagam/Sertifikat (JALUR PRESTASI)
- Asli dan Fotocopy Kartu KHS/KKS/KIP (JALUR AFIRMASI)
- Fotocopy Raport Semester 1-5
- Surat Keterangan Bebas Narkoba
- Bukti Pendaftaran PPDB
CATATAN:
- Map Merah untuk JALUR ZONASI dan RT PRIOITAS (PEREMPUAN)
- Map Kuning untuk JALUR ZONASI dan RT PRIORITAS (LAKI-LAKI)
- Map Biru untuk JALUR PRESTASI
- Map Hijau untuk JALUR AFIRMASI dan PERPINDAHAN TUGAS
- Menggunakan pakaian seragam olahraga SMP
Komentar
mohon maaf pak, izin bertanya. map berkas ini setiap sekolah sama atau tdk? sy dari SMANSA cuma blm ada informasih lbh lnjut lg???????? mohon maaf jika mengganggu waktu nya.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMANDA CUP 2024
SMANDA CUP adalah Kejuaraan Olahraga Antar Pelajar Tingkat SMA/SMK/MA se-Kota Bontang Tahun 2024 dilaksanakan dalam rangka memeriahkan hari ulang tahun SMA Negeri 2 Bontang pada ta
PERINGATAN HARI LINGKUNGAN HIDUP SEDUNIA DAN HARI OZON INTERNASIONAL TAHUN 2024
SMA Negeri 2 Bontang pada tanggal 8 Oktober 2024 memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia dan Hari Ozon Internasional Tahun 2024 bekerja sama dengan ekstrakulikuler pecinta lingkungan
KEGIATAN OTT (ORIENTASI TAMU TEGAK) 2024
SMA Negeri 2 Bontang melaksanakan kegiatan OTT (Orientasi Tamu Tegak) pada tanggal 23-24 Agustus 2024. Peserta kegiatan ini adalah seluruh siswa kelas 10 sebanyak 252 peserta. Tujuan d
SEMARAK BULAN BAHASA TAHUN 2024
Dalam rangka perayaan hari ulang tahun sekolah dan memperingati Bulan Bahasa, SMA Negeri 2 Bontang mengadakan serangkaian lomba. Kegiatan lomba dimulai sesi pendaftaran dari 22 Agustus-
PERAYAAN HUT RI KE-79
SMA Negeri 2 Bontang pada tanggal 16 Agustus 2024 merayakan HUT RI ke-79 dengan mengadakan berbagai lomba. Lomba diikuti oleh siswa dan guru. Lomba yang diikuti siswa meliputi lomb
PENGUMUMAN HASIL PPDB ONLINE TAHAP II SMAN 2 BONTANG TP 2024/2025
Berikut Pengumuman Hasil Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Tahap II di SMA Negeri 2 Bontang Tahun Pelajaran 2024/2025, berdasarkan keputusan Kepala Sekolah SMA Negeri
PERSYARATAN DAFTAR ULANG PESERTA DIDIK BARU (PPDB) SMAN 2 BONTANG 2024/2025
BERIKUT PERSYARATAN UNTUK MELAKUKAN DAFTAR ULANG: Formulir Daftar Ulang (Unduh disini) Surat Pernyataan Calon Peserta Didik Baru (Unduh disini) Surat Pernyataan Keaslian Berkas As
PENGUMUMAN HASIL PPDB ONLINE TAHAP I SMAN 2 BONTANG TP 2024/2025
Berikut Pengumuman Hasil Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Tahap I di SMA Negeri 2 Bontang Tahun Pelajaran 2024/2025, berdasarkan keputusan Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Bontang
PETUNJUK TEKNIS PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) SMA/SMK/SLB/SKH TP 2024/2025
Berikut petunjuk teknis Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) jenjang SMA/SMK/SLB/SKh tahun pelajaran 2024/2025 berdasarkan keputusan Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah II Pro
daftar